halo sahabat blog tipstrikhape, kali ini admin mau kasih tau nih hp kembarannya dari Fujitsu Arrow F-01F, smartphone ini sama halnya dgn yg bertipe F01F ya guys hanya saja ini versi Disney, semua tampilan dari smartphone ini baik wallpaper, logo nya itu identik dengan hal berbau Disney. untuk spesifikasi nya sama sama dengan f01f hanya saja beda dibagian layarnya yang agak melengkung dibandingkan dengan si F-01F.
berikut spesifikasi untuk Fujitsu Arrow Disney Version.
JARINGAN
2G
GSM 850, 900, 1800, 1900
3G
HSDPA 800, 850, 2100
4G
LTE 800, 1500, 2100
GPRS
Ya, Class 12
EDGE
Ya, Class 12
Bandwidth
HSDPA, 14.4 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat4, 50 Mbps UL, 150 Mbps DL
SIM Card
Micro SIM
LAYAR
Tipe
Super AMOLED Capacitive touchscreen, 16 juta warna (24-bit)
Ukuran
4.7 inch, 720 x 1280 pixels (312 ppi)
Multitouch
Ya
Sensor
Accelerometer, Proximity, Ambient light sensor, Gyro Sensor, Compass, Humudity
Proteksi
Ya, Corning Gorilla Glass 3
- Sertifikasi IPX8 - mampu digunakan di dalam air hingga kedalaman di atas 1 meter.
- Sertifikasi IPX5 - tahan semprotan air di sisi manapun.
- Sertifikasi IP5X - perlindungan dari partikel debu.
- Palette UI
- Sensor sidik jari
KAMERA
Utama
13.1 MP, 4128 x 3096 pixels
Lampu Kilat
Ya, LED flash
Fitur
Exmor R, GRANVU image processing engine, BSI sensor, geo-tagging, autofocus, face detection, touch Focus, panorama, HDR
Video
Ya, 1080p@30fps
Depan
Ya, 1.3 MP, 720p@30fps
KONEKTIVITAS
Bluetooth
Ya, v4.0, A2DP
USB
Ya, microUSB v2.0 (MHL), USB On-The-Go 1.3, USB Host
3.5mm Jack
Ya
WLAN
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, Dual Band, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
NFC
Ya, (FeliCa)
TV-Out
Ya, via MHL A/V link
Infrared
Ya
LAIN-LAIN
Musik
Ya, MP3/AAC+/WAV/Flac ; Dolby Digital Mobile Plus
Radio
Ya, Stereo FM, RDS
TV Analog
Ya, ISDB-T One-Seg digital tuner
GPS
GPS Built-in, A-GPS, GLONASS
Browser
HTML5
Pesan
SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM, RSS
Lainnya
- Fujitsu F-Link
- Human Centric Engine
- Eco-Technology Energy Saving
- Active noise cancellation with dedicated mic
- SNS applications
- MP4/H.264 player
- Google Search, Maps, Gmail,
- YouTube, Google Talk
- Document viewer
- Photo viewer/editor
- Organizer
BATERAI
Jenis
Li-ion 2600 mAh
Waktu Bicara
Sampai 10 jam 30 menit(2G) / 10 jam(3G)
Waktu Siaga
Sampai 570 jam (2G) / 700 jam (3G) / 580 jam (LTE)
Baterai tidak dapat dilepas
untuk harga di online shop tentu berbeda ya berkisar 500-600ribuan saja. udah spek mantep harga nya Lumer di kantor hihi. itulah sekian ulasan dari kami terima kasih dan jangan lupa untuk datang kembali ke blog kami ya :)